Contoh Undangan Khitanan atau Sunatan yang bisa diedit (editable) untuk di print atau dibagikan secara online di sosial media dan whatsapp/ telegram.
Acara khitanan atau sunatan untuk anak laki-laki termasuk sunnah Rasulullah sallallahu alaihi wasallam dan Nabi Ibrahim.
Tujuan sunat atau khitan adalah agar terhindar dari najis yang tertinggal setelah buang air kecil pada anggota tubuh ketika akan melaksanakan ibadah shalat. [1][2]
Contoh Undangan Khitanan atau Sunatan
Ada banyak istilah dalam khitanan, seperti: sunat, khitan, atau sirkumsisi. Biasanya setelah prosesnya selalu diadakan acara syukuran, agar si anak cepat pulih dari sakitnya.
Isi undangan sunatan biasanya kata ucapan, foto, nama anak, nama orang tua, waktu, tanggal, dan tempat. Desain tidak harus ramai, justru undangan sederhana terlihat lebih menarik dan elegan.
Contoh isi undangan khitanan
ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ
As-salāmu ʿalaykum wa-raḥmatu -llāhi wa-barakātuh
Dengan memohon ridho Allah Subhanahu wa ta’ala, kami bermaksud menyelenggarakan syukuran khitanan anak kami:
M. Alfatih Hidayana
Yang akan dilaksanakan pada:
Hari/Tgl : Jum’at, 5 Oktober 2020
Jam : 09.00 WIB
Tempat : Rumah kami
Hiburan : Pengajian dan Marawis
وَالسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Hormat Kami
Nama Bapak dan Nama Ibu
Contoh Template Desain undangan khitanan
Berikut ini beberapa contoh undangan khitanan atau sunatan yang bisa diedit dengan Ms Powerpoint, diantaranya:
Template Desain #1

Template di atas dapat diedit menggunakan Microsoft Powerpoint, silakan download gratis melalui link di bawah ini:
Untuk template versi berbayar, silakan lihat gambar di bawah ini:
Template Desain #2

Template Desain #3

Template Desain #4

Untuk mendapatkan template undangan khitanan dalam bentuk powerpoint (nomor 2 – 4), silakan hubungi tim penulis cilik melalui link WA di bawah ini, karena tidak dibagikan secara gratis.

Baca:
– Template Jadwal Pelajaran atau Mata Kuliah untuk HP
– Template undangan ulang tahun anak laki-laki dan perempuan
– Template undangan aqiqah untuk anak perempuan dan laki laki bisa diedit
Itulah Contoh Undangan Khitanan atau Sunatan Modern dan Kekinian bisa diedit. Terima kasih sudah membaca dan membagikannya.